Wahai guruku yang telah duluan berpulangTidaklah sama dunia berjalan tanpa dirimuIlmu dan perjuanganmu akan selalu terkenangNasihatmu terpatri kuat di hati muridmu Wahai guruku yang telah duluan berpulangSemoga Allah membuat indah kuburmuBukan gayamu ilmu sekadar dituangAku banyak mencari tahu karena bimbinganmu Wahai guruku yang telah duluan berpulangAkupun kini seorang guru sepertimuYang kau berikan padaku belum lekangAku